Kajian dalam program kekhususan Hukum Administrasi Negara disusun untuk menjawab dinamika praktik penyelenggaraan pemerintahan untuk mencapai negara kesejahteraan, dengan ruang lingkup kajian meliputi keseluruhan pengaturan dan pelaksanaan kewenangan dari Administrasi Negara dalam penyelenggaraan negara.
Mata kuliah yang diberikan dalam program kekhususan ini antara lain adalah Hukum Keuangan Negara, Hukum dan Kebijakan Publik, Hukum Perizinan, Hukum Kepegawaian, Kapita Selekta Hukum Pajak dan Hukum Administrasi Perkembangan.
1
Kepala Departemen | Dr. Hj. Dewi Kania Sugiharti, S.H., M.H., CACP. |
Anggota |
|
Mata Kuliah Wajib Fakultas:
Mata Kuliah Wajib Program Kekhususan: